Cara Verifikasi akun Youtube dengan nomor Hp
Sunday, March 1, 2015
Cara Verifikasi akun Youtube dengan nomor Hp - Hai ketemu lagi dengan saya :v , kgak bosan apa :v . Nah kali ini saya akan menbagikan artikel yang berkaitan tentang Tips And Trick di Internet salah satunya cara verifikasi youtube.
Di youtube kita bisa melihat berbagai video lucu, horor, maupun tutorial yang tersedia disana. Nah, kalian ingin meverifikasi akun tapi tidak bisa ? tenang saja pada kesempatan ini saya akan menbagikan untuk sobat :D . Verifikasi ini hanya membutuhkan PC yang tersambung Internet dan Nomer hp sobat. Langsung saja caranya :
Baca juga : Cara Download Youtube tanpa Software
Di youtube kita bisa melihat berbagai video lucu, horor, maupun tutorial yang tersedia disana. Nah, kalian ingin meverifikasi akun tapi tidak bisa ? tenang saja pada kesempatan ini saya akan menbagikan untuk sobat :D . Verifikasi ini hanya membutuhkan PC yang tersambung Internet dan Nomer hp sobat. Langsung saja caranya :
Baca juga : Cara Download Youtube tanpa Software
Cara Verifikasi Akun Youtube dengan mudah
1. Sobat pergi ke link http://www.youtube.com/features
2. Pilih Verifikasi
3. Masukan nomer sobat setelah itu klik Kirim
4. Jika sudah, google akan mengirimkan kode verifikasi lewat SMS ke nomer sobat tadi, lalu masukan kode verifikasinya lalu klik kirim
5. Nah, kalu sudah dikirim tampilannya akan berubah menjadi kayak gini, Selamat Akun sobat sudah TerVerifikasi ^_^
Nah itulah pembahasan mengenai verifikasi akun youtube, mudahkan ? selamat mencoba :D