Membuat Sitemap/Daftar Isi Blog Valid HTML5
Thursday, November 13, 2014
Pada Kesempatan kali ini saya akan membagikan tentang Tutorial Blog yakni Cara Membuat Sitemap/Daftar isi pada blog. Sitemap Blog begitu penting karena memudahkan pengunjung menulusuri blog kita dengan cepat. Sitemap juga berperan dalam Search Engine Optimal karena google bot akan mejelajahi isi blog melalui sitemap tersebut.
Cara Membuat Sitemap/Daftar Isi pada Blog
1. Login blog dan masuk dashboard sobat
2. Masuk ke Laman >> Buat Laman Baru
3. Ganti Compose menjadi HTML
4. Masukan code dibawah ini :
<div dir="ltr" style="text-align: left;">
<script src="https://googledrive.com/host/0B9LjnohZPx_KeTNMQVViZkpaaFk/Sitemap.js" type="text/javascript"></script>
<script src="http://www.triznowibowo.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
</script></div>
5. jangan lupa di Publikasikan
Keterangan
Ganti http://www.triznowibowo.blogspot.com/ dengan Url Sobat
sekian dan terima kasih, semoga bermanfaat..
code by : www.ficripebriyana.com/2014/01/cara-membuat-sitemap-blog-otomatis.html